Ahad Depan, GP3SN Serahkan Rp290 Juta Dana Mesjid Agung
https://www.metromini.info/2017/04/ahad-depan-gp3sn-serahkan-rp290-juta.html
Kegiatan Scooterist, membersihkan lingkungan Mesjid Agung Al Muwahidin Kota Bima, Minggu (26/2/2017) pagi lalu. FOTO: Ramecindiha Dedi/Facebook |
KOTA BIMA - Pembangunan Mesjid Amahami (dikenal juga dengan sebutan Masjid Terapung) yang sudah melewati proses tender dan dimenangkan PT. Mayalia dengan harga penawaran Rp12.384.960.000 dari nilai pagu anggaran Rp12.400.000.000. Senin (10/4/2017) siang tadi pun langsung dilakukan peletakkan batu pertama oleh Wali Kota Bima dan beberapa pejabat.
Baca juga:
Di tengah geliat dan semangat Pemerintah Kota (Pemkot) Bima, keberadaan rumah Ibadah kebanggaan rakyat Kota Bima yaitu Mesjid Agung Al Muwahidin Bima pun tak kalah mendapat perhatian dari kalangan tokoh masyarakat bima yang tergabung dalam Gerakan Peduli Percepatan Pembangunan Sigi Na'E (GP3SN).
Dewan Pembina GP3SN, Ir. Zulkifli Yusuf mengatakan, jika sebelumnya, DP3SN akan menyerahkan uang hak milik Yayasan Al Muwahidin Bima dalam rangka percepatan pembangunan Mesjid Agung senilai Rp240 juta, namun kabar yang disampaikannya ke Metromini lebih membahagiakan lagi.
Baca: Rp240 Juta Dana Masjid Agung Akan Diserahkan GP3SN
Pasalnya, Pemilik akun Facebook BeZed Yusuf memberi kabar bahwa ada penambahan senilai Rp50 juta dalam penyerahan uang dari GP3SN yang akan diserahkan kepada pihak pembangunan mesjid (Baca: Yayasan Al Muwahidin) pada pekan depan, yang Insya Allah bertepatan dengan hari Ahad, 16 April 2017 mendatang.
"Btw, confirmed OK, Inshaa Allah hari Minggu (Ahad, Red) dpn tgl 16/4 akan dilakukan penyerahan dana infaq Sigi Na'e sebesar +/- Rp. 290juta dari GP3SN ke Yayasan Al-Muwahiddin," tulis singkat Om BeZed Yusuf yang juga salah seorang perancang Islamic Center NTB, Senin (10/4/2017) siang kemarin ke Redaksi Metromini. (RED)
Baca juga:
- Penyampaian Pejabat Kota Soal Dana Masjid Agung Beragam
- Sekda: Sudah Disiapkan Rp2 Miliar di APBD-P, untuk Pembangunan Mesjid Agung
- Masjid Terapung Amahami Boleh, Asalkan.....
Di tengah geliat dan semangat Pemerintah Kota (Pemkot) Bima, keberadaan rumah Ibadah kebanggaan rakyat Kota Bima yaitu Mesjid Agung Al Muwahidin Bima pun tak kalah mendapat perhatian dari kalangan tokoh masyarakat bima yang tergabung dalam Gerakan Peduli Percepatan Pembangunan Sigi Na'E (GP3SN).
Dewan Pembina GP3SN, Ir. Zulkifli Yusuf. FACEBOOK/BeZed Yusuf |
Baca: Rp240 Juta Dana Masjid Agung Akan Diserahkan GP3SN
Pasalnya, Pemilik akun Facebook BeZed Yusuf memberi kabar bahwa ada penambahan senilai Rp50 juta dalam penyerahan uang dari GP3SN yang akan diserahkan kepada pihak pembangunan mesjid (Baca: Yayasan Al Muwahidin) pada pekan depan, yang Insya Allah bertepatan dengan hari Ahad, 16 April 2017 mendatang.
"Btw, confirmed OK, Inshaa Allah hari Minggu (Ahad, Red) dpn tgl 16/4 akan dilakukan penyerahan dana infaq Sigi Na'e sebesar +/- Rp. 290juta dari GP3SN ke Yayasan Al-Muwahiddin," tulis singkat Om BeZed Yusuf yang juga salah seorang perancang Islamic Center NTB, Senin (10/4/2017) siang kemarin ke Redaksi Metromini. (RED)
Silahkan berkomentar secara bijak dan sesuai dengan pembahasan tulisan.